Kapten Tottenham Hotspur Son Heung-min (32) mengatakan masih terlalu dini untuk membicarakan peluang timnya memenangkan gelar Liga Europa. Tim asuhan Ange Postecoglou menyelesaikan fase liga turnamen dengan kemenangan meyakinkan 3-0 atas klub Swedia ...